06 June 2012

Modeling 3D dengan Google SU Sebagai Media Pembelajaran

Sebuah Perubahan Luar Biasa di Dunia Visualisasi 3D. Anda akan belajar membuat modeling dalam waktu cepat dan hasil yang memuaskan. Anda akan mengetahui betapa handalnya aplikasi ini karena bisa menghasilkan gambar 3 dimensi yang cepat dan nyata, penggunaannya pun mudah dan menyenangkan.

Google Sketchup begitu fleksible hingga ia bisa bekerja dengan baik bersama aplikasi model 3D lainnya seperti AutoCAD, 3DSMAX, Blender, dll. Bahkan aplikasi ini pun bisa digunakan oleh siswa, guru dan golongan professional, apalagi tersedia secara gratis dan bebas di download di situs resmi Google Sketchup.

Kebutuhan komputer dalam menjalankan Google Sketchup ini pun sangat ringan dibanding program lain, sehingga bisa digunakan pada PC umum. Siapa saja kini dapat membuat VISUALISASI layaknya Desainer 3D yang profesional.

Modelling mobil dengan google SketchUp :
 

Modelling Bangunanl dengan google SketchUp :
 

Silahkan pelajari lebih lanjut, baca e-Book berikut :

Contoh Modeling Bangunan lainnya, klik [DISINI] dan dihalaman klik [DISINI]

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Scholarship Information :

Posting Terkini di e-Newsletter Disdik :

Arsitektur today :