08 December 2016

Kreatif - Botol Plastik Bisa Bicara

Mainan yang biasa disebut botol bicara ini adalah mainan unik dan kreatif yang dibuat oleh Husni pedagang mainan yang berasal dari jawa

Bagaimana botol bisa bicara ? pertanyaan yang seperti ini sering muncul dan umum dipertanyakan. Pada dasarnya botol yang digunakan hanya sebagai alat penerus tekanan suara untuk membentuk gesekan kecil yang terdapat di rongga peluit. Botol berguna sebagai sarana udara yang keluar melalui alat terompet yang di modifikasi sedemikian rupa sehingga dapat menghasilkan suara. Terompet ini adalah bagian penting yang dapat menghasilkan suara seperti manusia.

Konsep dasar dari mainan ini adalah membuat nada suara yang mirip dengan huruf vocal abjad A,I,U,E,O. Cara nembuatnya adalah dengan gerakan tangan yang menutup rongga udara terompet sehingga menghasilkan nada suara yang sama dengan huruf vocal abjad. Konsep dasar ini bisa dikembangkan lagi sehingga bisa membentuk huruf konsonan abjad yang lainya.

Di era perkembangan teknologi dimana ilmuwan ilmuwan besar luar negeri mencoba untuk menemukan inovasi baru yang dapat membangun dunia. Tidak disangka di bagian kecil dari negara kita sendiri terdapat orang biasa yang kreatif membuat sesuatu yang menakjubkan dan membuat kita tertawa terbahak-bahak.







1 comment:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Scholarship Information :

Posting Terkini di e-Newsletter Disdik :

Arsitektur today :